Mengaktifkan web proxy di mikrotik


Assalamualaikum Wr Wb
 Kembali lagi dengan saya di dalam tutorial yang berbeda dan tentu nya materi yang berbeda juga
kali ini saya akan mempraktekan atau tutorial Mengaktifkan web proxy di mikrotik
Baiklah langsung saja kita mulai tutorialnya

1. Pastikan anda sudah terhubung ke internet menggunakan mikrotik

2. Langsung saja buka Ip > Web Proxy > lalu setting seperti gambar dibawah

3. Jika sudah setting Web proxy seperti gambar diatas, selanjutnya kita setting proxy nya di aplikasi browsing anda. Menu > options > advance > Network > settings


4. Lalu kita masukkan ip local kita dan port nya


5. Dan buka connection jika sama seperti gambar dibawah maka sudah berhasil :)

Sekian penjelasan / tutorial dari saya tentang Mengaktifkan web proxy di mikrotik 
Wassalamualaikum Wr Wb

Kirim pertanyaan ke email fast respon

0 Response to "Mengaktifkan web proxy di mikrotik"

Post a Comment